Buku ini materinya telah disusun dengan mengacu pada pola Student-Centered Learning (SCL). Dalam pemaparan materi, penulis melalukan pendekatan praktis, sehingga diharapkan akan memudahkan para pembaca dalam memahami isi buku ini lebih mudah dan cepat, buku ini dilengkapi pula dengan aplikasi dan beberapa contoh penyelesaian dari permasalahan dalam dunia nyata.
Ramalan atau juga mungkin skenario John Naisbitt mengenai “,Dead of a Nation State” bisa menjadi kenyataan, termasuk bagi Negara Bangsa Rcpublik Indonesia, apabila kita semua kurang paham terhadap Wawasan kebangsaan yang diamanahkan oleh Para Pendahnlu, dan tidak mengadakan konsolidasi kembali mcngenai pengertian Bangsa, Bangsa Indonesia, Negara Bangsa, Wilayah Negara Bangsa RI, dan mengapa…