Buku ini membahas tentang sistem Penjaminan Mutu Pendidikan yang diterapkan konteks manajemen berbasis Sekolah serta diilhami dari kebijakan pemerintah yang tertuang dalam Undang-undang No. 22 Tahun 1999 tentang Konsep Desentralisasi dan otonomi Daerah. Materi dalam buku ini terdiri enam bab pembahasan, yaitu : (1) Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan (SPMP), (2) Konsep Dasar Manajemen Berbasis Se…
Buku ini mengkaji bagaimana desain, proses, dan evaluasi pendidikan karakter dalam latar sekolah. Buku ini merupakan salah satu program penulis (P3) yang secara keseluruhan terlihat pada desain pedagogik bangsa. Adapun pembahsan dalam buku ini terbagi kedalam empat bab pembahsan, yaitu: Bab I Memaknai pendidikan; Bab 2 Desain Pendidikan karakter di Sekolah, Bab 3 Model-model pembelajaran Pendid…
Materi yang dibahas dalam buku ini : Prakata Masa depan di tangan anda Jadikan diri anda pribadi unggul Kenali perusahaan idaman Bekal anda meraih sukses Cara membuat surat lamaran dan curriculum vitae Trik lulus psikotes Strategi lolos wawancara Saatnya melejitkan karir Daftar pustaka
Buku ini terdiri dari enam bab pembahasan, yaitu : (1) Karakteristik konsep analisis kebijakan dan pengelolaan pendidikan, (2) Landasan Teori kebijakan, (3) MAsalah Manajemen pendidikan Dasar, (4) Kebijakan Pendidikan , (5) Metode Analisis kebijakan dan perencanaan Pendidikan, (6) Monitoring dan evaluasi kinerja kebijakan.
Buku ini merupakan hasil penelitian dari penulis. Penelitian ini meliputi bidang yang sangat luas. Perbandingan antara dua atau tiga bahasa akan memberikan uraian yang lebih mendalam dan memberkan kesan lebih ilmiah. Namun, perbandingan yang demikian tidak akan dapat memecahkan persoalan asal pelbagai unsur bahasa Indonesia. Bahasa Indonesia terbukti mengandung pelbagai unsur lama yang berasal …