Edisi terbaru ini memiliki topik serta aplikasi yang kongkrit, pembahasannya sebagai berikut : Bagian 2 Melepas asumsi-asumsi model klasik Bab 12 Autokolerasi : Apa yang terjadi jika faktor-faktor kesalahan saling korelasi? Bab 13 Pemodelan ekonometrika : Spesifikasi model dan pengujian diagnostik Bagian 3 Topik-topik dalam ekonometrika Bab 14 Model regresi nonlinear Bab 15 Model re…
Materi yang dibahas dalam buku ini : Bab 1 Konsep dasar analisis regresi Bab 2 Analisis regresi dua variabel : Beberapa ide mendasar Bab 3 Model regresi dua variabel : Masalah dalam estimasi Bab 4 Classical normal linear regression model (CNLRM) Bab 5 Regresi dua variabel : estimasi interval dan pengujian hipotesis Bab 6 Lanjutan dari model regresi linear dua variabel …