Buku ini dirancang untuk digunakan dalam kuliah-kuliah ilmu ekonomi pembangunan dengan membahas prinsip-prinsip dan konsep-konsep pokok dalam ilmu ekonomi yang relevan dan penting untuk menganalisis dan menarik kesimpulan perihal aneka kebijakan yang berkenaan dengan masalah-masalah pembangunan. Fokus pembahasan dalam buku ini mencakup hakikat dan makna dasar keterbelakangan dan manifestasinya …
Pembangunan ekonomi, balk bagi negara maju maupun negara Dunia Ketiga terus saja bergulir, seakan-akan tiada habisnya. Namun, masalah-masalah pokok pembangunan Dunia Ketiga secara umum tidak berubah berkisar soal kemiskinan, ledakan penduduk, ketimpangan pendapatan, terabaikannya daerah pedesaan, proses pemadatan kota-kota, dan inefisiensi unit-unit usaha di sektor pemerintah maupun swasta. Bu…