Sebagaimana diketahui, alam semesta dikaji oleh berbagai macam aliran pemikiran sejak lama. Tiga aliran dalam tradisi islam, teologi filsafat sufisme. Kerap menjadi model utama para sarjana dalam mencari rujukan mengenal terjadinya alam semesta. Para filsuf islam dan teologi meyakini bahwa eksistensi itu plural yang berarti selain Tuhan adalah eksistensi yang dapat menjadi sebab ataupun akibat.…
Dalam buku ini dijelaskan bagaimana pengarang menunjukkan Ibn al'Arabi sendiri mengaku bahwa magnum opus-nya, Futuhat al-Makkiyah, adalah uraian yang didiktekan langsung oleh Tuhan. Di sinilah kemudian kita bisa melihat bagaimana penafsiran yang dilakukan Ibn al-Arabi atas ayat-ayat Al-Qur'an jauh melampaui makna harfiah dari ayat tersebut. Ia berusaha mendalami kedalaman makna dalam s…