Buku ini terdiri dari empat bab pembahasan, yaitu ; Bab I; Komunikasi kontemporer. Bab II; Komunikasi media massa. Bab III; Komunikasi sosial. Bab IV; Komunikasi Internasional.
Buku ini membahas tentang beberapa masalah terapan perencanaan komunikasi, antara lain; Perencanaan pembangunan dan perencanaan komunikasi, kerangka perencanaan komunikasi terpadu antar instansi, dasar-dasar komunikasi dan jurnalistik kampus, komunikasi massa dan penerangan tentang hukum, komunikasi massa dalam kampanye konservasi energi, serta faktor sosial dan komunikasi dalam pelayanan keseh…