Seorang sahabat Anshar bertanya kepada Rasulullah SAW, siapakah orang mukmin yang paling utama? Jawab Nabi SAW, Yang paling baik akhlaknya. Di lain hadits, Nabi SAW bersabda, "sebaik-baik generasi adalah generasiku, kemudian yang sesudahnya, lalu yang sesudahnya. Nilai kebaikan menurut ajaran Islam adalah satu kesatuan dan tidak dikotomis, sehingga tidak mungkin para sahabat menyandang gelar ge…
Adapun buku syarah ini sendiri, mulanya adalah kajian tentang penjelasan dari risalah ad-Durus al-Muhimmah li ‘Ammah al-Ummah, yang disampaikan oleh Syekh Abdur Razaq bin Abdul Muhsin al-Badr di Masjid Nabawi yang mencapai 12 majelis pada bulan Rabiutakhir 1435 H. yang kemudian ditranskrip menjadi tulisan dan dicetak menjadi sebuah buku yang berjudul “Syarah ad-Durus al-Muhimmah li ‘Ammah…
Buku ini berisi hadis -hadis pilihan yang mengungkapkan moralitas kehidupan dalam Islam,sebagaimana dicontohkan Rasulullah SAW,dan diungkapkan dalam kitab disertai dengan pengamatan yang cermat,syarah dan keterangan yang jelas.