buku ini dengan tangkas merespon hampir semua masalah keagaaman, baik yang teoritis maupun yang praktis
saat ini tidak sekedar teologi tentang tuhan tetapi kehidupan ini juga harus kita orientasikan kepada nilai-nilai ke-esaan tuhan sehingga akan muncul teologi kehidupan, teologi kekayaan, teologi sosial, teologi kreja, dan bila perlu teologi kekuasaan, agar orang tidak gampang menyalah gunakan kekuasaan untuk kepentingan orang-orang yang sedang berkuasa
Bab I Pengertian dan Ruang Lingkup Agama Bab II Makhluk (Ciptaan Allah) Bab III Khalik (Pencipta) Bab IV Risalah Bab V Rukun Islam Bab VI Akhlak (Budi Pekerti) Bab VII Ibadah dan Syariah Bab VIII Munakahat
buku ini membahas tentang hukum islam yang berlaku di indonesia, khususnya hukum perkawinan. sehingga dijadikan pedoman dalam berbuat dan menyelesaikan masalah
Judul asli: the Islamic Foundation