ABSTRAK INFORMATIF Pemahaman agama masyarakat masih belum bisa terbentuk dengan dasar pengetahuan yang kuat. Melainkan pemahaman tersebut terbentuk karena nilai-nilai kultur sosial yang timbul dan berkembang dari sistem pewarisan budaya yang berjalan secara turun-temurun. Aktualisasi pemahaman agama masyarakat yang mencerminkan multukultularisme tampak pada sikap dan tindakan hormat-menghormat…
Buya Hamka adalah ulama, sastrawan, politikus, pahlawan nasional Indonesia dan Ketua Majelis Ulama Indonesia pertama. Buya Hamka merupakan tokoh Indonesia yang fenomenal karena dia terkenal di dalam dan luar negeri. Dalam 73 tahun usianya, Buya Hamka telah menulis 90-an buku. Pemikiran dan karya-karyanya fenomenal dan terkenal sepanjang zaman, antara lain Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck, Di Ba…
Pada setiap aktivitas kehidupan manusia penerapan berpikir sangat diperlukan dan pada akhirnya akan menentukan hasil yang dicapai, sama halnya dengan pentingnya perencanaan sebelum melakukan sesuatu. Memperhatikan betapa pentingnya berpikir ini, rasanya mempelajari filsafat menjadi sangat perlu adanya.Filsafat merupakan sarana yang baik untuk memahami bagaimana cara berpikir tersebut. Oleh kare…
Al-Qur’an adalah wahyu Ilahy (kitab suci) yang diturunkan kepada Nabi Muhammad saw. sebagai pedoman hidup bagi umat manusia. Untuk memahami Al-Qur’an diperlukan berbagai ilmu, antara lain adalah “Ulum Al- Qur-an”. Ilmu ini mencakup pembahasan-pembahasan yang berhubungan dengan Al-Qur’an dari segi sebab turunnya, pengumpulan dan urutan-ururannya, pengetahuan tentang ayat-ayat makkiyah …