Target yang diharapkan dengan terbitnya buku adalah di harapkan kiranya buku ini dapat menjadi sumber informasi, inspirasi, dan motivasi yang kuat untuk pengembangan seni tradisional Sulawesi Selatan. Diharapkan pula buku ini dapat terbaca dan tersebar luas pada masyarakat.
Buku ini memuat tentang: BAB 1 Pendahuluan BAB 2 Fungsi dan eksistensi tata ruang dalam PPLH BAB 3 Aspek dan pendekatan penataan ruang BAB 4 Kewenangan pemerintah BAB 5 Kebijaksanaan dan pengaturan tata ruang BAB 6 Tata ruang dan implikasinya BAB 7 Hak dan kewajiban dalam penataan ruang