Semua manusia merugi apabila tidak mengisi waktu dengan kebajikan. Mereka akan binasa di dunia dan akhirat, karena keberuntungan yang hakiki hanya didapatkan oleh orang yang beriman dan beramal shalih. Allah berfirman, Demi masa. Sesungguhnya manusia itu benar-benar berada dalam kerugian, kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal shalih dan saling menasihati supaya menaati kebenaran…
BUKU INI SARAT DENGAN NILAIMKEHIDUPAN YANG UNIVERSIAL YANG DISAJIKAN DALAM PERSPEKTIF BARU, PENTING UNTUK DIBACA SIAPAPUN MENCINTAI KEHIDUPAN, SERTA INGIN MENGAMBIL HIKMAH DARI HIDUP DAN KEHIDUPAN ITU SENDIRI, MEMBAWA KITA MENDAPAT SUGUHAN INFORMASI YANG AKTUAL.
Seorang sahabat Anshar bertanya kepada Rasulullah SAW, siapakah orang mukmin yang paling utama? Jawab Nabi SAW, Yang paling baik akhlaknya. Di lain hadits, Nabi SAW bersabda, "sebaik-baik generasi adalah generasiku, kemudian yang sesudahnya, lalu yang sesudahnya. Nilai kebaikan menurut ajaran Islam adalah satu kesatuan dan tidak dikotomis, sehingga tidak mungkin para sahabat menyandang gelar ge…
Buku ini merupakan kumpulan tulisan materi dakwah oleh Anre Gurutta, Gurutta, dan Ustaz yang dihimpun oleh MTs. As’adiyah Putra 1 Pusat Sengkang. Buku ini diharapkan dapat menjadikan referensi bagi umat Islam secara umum, bagi anak didik kami para santri dan santriwati As’adiyah secara khusus yang sudah menjadi rutinitas sebagai mubalig di bulan Ramadan
uku Senin Bersama Rasulullah adalah kumpulan renungan iman, pemahaman baik tentang hidup juga beragam perjalanan menemukan cahaya. Buku ini berisi tentang hadis dan Alquran yang dikaitkan dengan kehidupan sehari-hari. Selain itu, juga terdapat motivasi yang dapat meningkatkan semangat beribadah para pembaca. "Duhai Allah, Senin ini izinkanku bersama kekasih-Mu, secara fisik mungkin mustahil,…
Segala puji hanya milik Allah Rabb semesta alam dan shalawat serta salam tercurahkan kepada Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam. Buku ini berisi kumpulan pidato menarik dalam tiga bahasa. Bahasanya ringkas dan membuat pendengar tidak merasa bosan. Tema-tema disajikan begitu menarik dan mengena yang bisa jadi akan membuat anda berimprovisasi dan berkreasi dengan pidato yang benar-benar h…
SEJARAH MADINAH MUNAWARAH BERGAMBAR Segala puji bagi Allah,rab semesta alam . Sholawat dan salam kepada Rasullalah, keluarga para sahabat dan orang-orang yang mengikutinya hingga hari akhir. Nabi saw telah hijrah ke madinah, dan menjadikannya sebagai medan dakwahnya, memberkahinya serta menjadikannya sebagai medan dakwahnya,
Ilmu falak adalah ilmu yang mempelajari benda-benda langit. Ilmu ini sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia. Dari penelaahan berbagai benda langit tersebut-khususnya bulan, bumi, matahari sehingga manusia mengetahui banyak hal. Ilmu falak banyak dipelajari dan selalu dibicarakan manusia sepanjang zaman, hal demikian menunjukkan betapa ilmu ini penting dan menarik. Aktivitas pengamatan benda-b…
Ulama at-Thiby mendefinisikan doa sebagai sesuatu yang melahirkan kehinaan dan kerendahan diri dalam keadaan tidak berdaya dan tiada berkekuatan. Kemudian, menyatakan hajat, keperluan dan ketundukkan kepada Allah SWT. Baca artikel detiknews, "7 Dahsyatnya Kekuatan Doa dalam Menjalani Kehidupan Sehari-hari" selengkapnya. Buku ini berisi doa-doa, karena menurut penulis karena doa-doa tersebut t…
Apabila telah datang pertolongan Allah dan kemenangan, dan kamu lihat manusia masuk agama Allah dengan berbondong-bondong. Maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampun kepada- Nya. Sesungguhnya Dia adalah Maha Penerima taubat.“ (QS. An-Nashr [110]: 1-3).