Text
Atas Nama Pengalaman: Beragama dan Berbangsa di Masa Transisi
Buku ini disusun dari percakapan jamaah Shalat Jumat dengan Nurcholish MAdjid di Paramadina. Di Forum bebas semacam ini, berbagai persoalan dari masalah-masalah ibadat praktis sampai masalah transisi ke Demokrasi dibicarakan dengan terbuka, santai namun lugas. Simaklah apa kata Cak nur tentang orang-orang yang berebut surga, ikhtilaf dalam fiqh, harga diri umat ISlam, kejatuhan Soeharto, kepemimpinan Gus Dur, kemenangan Megawati, tragedi WTC, dan lain-lain soal yang ramai diperbincangkan publik dan media massa.
34021 | 2X7.2 NUR a | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain