Text
Memahami dasar-dasar Ekonomi Islam
Buku ini berbicarakan tentang pemahaman dasar-dasar ekonomi Islam dibagi dalam enam bagian yaitu:
Bagian pertama : Perbedaan Mendasar antara Ekonomi Islam dan Materialisme
Bagian Ke dua : Landasan Epistemologis yang Telah Dibahas Berimplikasi pada Pemahaman atau Kosepsi-konsepsi Baru akan sesuatu yang terkait dengan Ekonomi
Bagian Ke tiga : Komparasi Konsep Hak Milik
Bagian Ke empat : Konsumsi Menurut Islam
Bagian Ke lima : Teori Perilaku Produsen Muslim
Bagian Ke enam : Absolutisme Kesejahteraan Kaum Miskin
Bagian ke Tuju : Penutup
23119Q001 | 2x6.3 DED m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain