Text
Manajemen konflik : ( Konflik perubahan dan pengembangan
BUKU INI DISUSUN UNTUK MENAMBAH KOLEKSI BUKU-BUKU DENGAN BAHASAN MANAJEMEN KONFLIK, PERUBAHAN, DAN KOLABORASI DALAM ORGANISASI, DI MANA ORGANISASI SEKTOR PUBLIK MAUPUN SWASTA UNTUK MEWUJUDKAN TUJUAN YANG TELAH DITETAPKAN SECARA BERSAMA, MAKA AGAR TUJUAN DAPAT TERCAPAI SECARA EFEKTIF, EFISIEN DAN EKONOMIS, DIPERLUKAN ADANYA MANAJEMEN YANG DIKELOLA SECARA PROFESIONAL DAN PROPORSIONAL. DINAMIKA PEMBANGUNAN YANG SEDANG BERLANGSUNG PADA ERA REFORMASI SEKARANG INI, MENUNTUT PERUBAHAN-PERUBAHAN DALAM SEGALA ASPEK KEHIDUPAN. MENGINGAT INDONESIA TELAH DAN SEDANG MENJALANKAN DUA PEMBAHARUAN BESAR SEKALIGUS, YAKNI DEMOKRATISASI DAN DESENTRALISASI SUDAH BARANG TENTU MEMBAWA KONSEKUENSI LOGIS TUNTUTAN MASYARAKAT PADA SEMUA ASPEK KEHIDUPAN UNTUK MELAKUKAN PERUBAHAN YANG DIANGGAP KURANG SESUAI LAGI DENGAN TUNTUTAN MASA KINI, AKIBATNYA TIDAK JARANG MENIMBULKAN KONFLIK BAIK DI KALNGAN MASYARAKAT MAUPUN DALAM ORGANISASI.
82223G001 | T 658.4 WIN m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain