Text
Perekonomian indonesia : Penerapan beberapa teori ekonomi pembangunan di indonesia
Buku ini dikhususkan sebagai buku ajar untuk mahasiswa, di mana dirancang dengan beberapa pertanyaan sebagai umpan balik pemahaman mahasiswa terhadap akhir materi setiap bab, buku ini juga disisipkan studi kasus yang ada di Indonesia sebagai contoh.
Buku ini berisikan tentang penerapan teori-teori ekonomi pembangunan khususnya yang berada di Indonesia yang dirancang dengan melihat kondisi perekonomian Indonesia sebelum dan sesudah Indonesia merdeka. Kekuatan dalam buku ini terletak pada isu-isu teori pembangunan klasik dan terkini yang tengah diterapkan di Indonesia, seperti: ekonomi regional; peran kelembagaan; ekonomi syariah. Selain itu, setiap bab dalam
97323D001 | T 330.598 WIN p | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain