Text
Pendidikan karakter perspektif Islam
Buku Ini menguraikan substansi pendidikan karakter yang menumbuhkan kecerdasan emosi siswa, meliputi kemampuan mengembangkan potensi diri dan melakukan hubungan sosial dengan manusia lain.
Buku ini disusun dengan menggunakan bahasa Indonesia yang sederhana dan diselingi dalam istilah bahasa asing untuk setiap kata yang dianggap penting, agar supaya memudahkan kita untuk berinteraksi dengan istilah-istilah dalam buku teks. Buku ini disusun melalui hasil penelusuran dan dengan memanfaatkan berbagai sumber bacaan dalam bidang pendidikan Islam yang ditulis oleh para ahli sebelumnya dan telah diterbitkan baik dalam buku yang berbahasa Indonesa. Semoga dengan adanya tambahan bacaan ini mahasiswa dan para peneliti serta para praktisi dapat menjadi lebih termotivasi untuk mengkaji lebih mendalam tentang pendidikan dan pembelajaran dalam mewujudkan cita-cita bangsa.
101323R001 | T 2x7.31 HAM p | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
32324R002 | 2x7.31 HAM p | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain