Text
Sampling dalam auditing
Buku ini terdiri dari 9 bab pembahasan, yang membahas tentang : Sampel dan cara pemilihannya; Teori dasar statistik; distribusi sampling, kesalahan sampling, perkiraan interval dan pengujian hipotesis; penentuan besarnya sampel untuk membuat perkiraan; penilaian hasil penelitiab sampel untuk atribut dan variabel; sampling penemuan dan penerimaan; sampling acak berlapis dan kelompok; perkiraan selisih dan rasio, sampling bertingkat dan ulangan.
BI201800129 | BI 657 JOH s | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang BI Corner) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain