Text
Wajah Islam : Suatu Perbincangan Tentang Isu-isu Kontemporer
Wajah-wajah Islam merupakan serangkaian perbincangan menarik di televisi yang secara cermat dirancang untuk menjawab problem-problem dan isu-isu kontemporer dari sudut pandang dua belas konsep Islam: din, tawhid, kitab, sirah, syari ‘ah, ‘adl, ‘ibadah, khalifah, da ‘wah, dan ummah.
Beberapa pemikir, penulis, profesional, dan aktivis Muslim yang paling kompeten di bidangnya masing-masing - yang berasal dari Pakistan dan Nigeria, Arab Saudi dan Malaysia, Sudan dan Turki, Australia dan {Canada - diundang untuk menjelaskan, mengeksplorasi, dan mendiskusikan keberlakuan konsep mereka pada problem-problem dunia modern. Yang menjadi pusat perhatian dalam setiap program adalah proses pengembangan pemahaman yang segar dan kontemporer mengenai Islam. Dengan demikian, pertanyaan-pertanyaan yang diajukan cenderung sangat kritis sehingga jawaban-jawaban remeh, apologi-apologi historis, dan solusi-solusi satu dimensi, dicoba dihindarkan.
15417 | 2X0 Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
15413 | 2X0 Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
15418 | 2X0Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
15416 | 2X0Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
15419 | 2X0Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
9883 | 2X0Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
9882 | 2X0Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Rak Sirkulasi) | Tersedia |
15415 | 2X0Zia w | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain