Text
Mengarungi Indonesia : Memoar perintis kemerdekaan MR Hamid Al-Qadri
Buku ini mengangkat tentang memoar Perintis Kemerdekaan yaitu MR Hamid Al-Qadri, diceritakan dalam buku ini tentang perintis kemerdekaan yang merasakan kolonialisme sejak berumur enam tahun dan tak pernah membiarkan rangkaian itu terinterupsi. Ia menjunjung tinggi demokrasi yang mengaku ' seumur hidup tidak pernah dengan sengaja mencari uang dan kekayaan'. Ia yakin , kalau kita hidup dengan jujur dan lurus, segala keperluan hidup akan datang sendiri dari sumber yang tidak di duga-duga. Sebuah terjemahan empiris atas ayat Al-Qur'an yang dikemukakannya tanpa semacam arogansi religius.
522 | 2x9 Alg m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
519 | 2x9 Alg m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
518 | 2x9 Alg m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
520 | 2x9 Alg m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
15521 | 2x9 Alg m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Tandon) | Tersedia |
517 | 2x9 Alg m | Perpustakaan IAIN Palopo (Ruang Sirkulasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain