Permasalahan hukum semakin hari semakin berkembang, hal ini sejalan dengan perkembangan teknologi informasi. Diperlukan adanya suatu metode penelitian hukum sebagai instrumen untuk menjelaskan dan meneliti permasalahan hukum yang semakin hari semakin berkembang tersebut. Penelitian ini akan menjelaskan berbagai metode penelitian dalam melakukan penelitian hukum guna mengurai permasalahan hukum …
Komunikasi adalah suatu proses penyimpanan informasi (pesan, ide, gagasan) dari satu pihak ke pihak yang lain. Komunikasi merupakan bagian yang erat dalam kehidupan yang tidak dapat dipisahkan. Melalui komunikasi, manusia bisa saling bertukar informasi, berbagi dan mengembangkan diri. Melalui komunikasi manusia bisa saling bertukar informasi, berbagi dan mengembangkan diri. Komunikasi yang baik…
Hampir semua orang pernah berhubungan dengan Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank, namun tidak semua orang memahami tentang hubungan hukum yang muncul dalam transaksi perbankan dan bagaimana hukum di Indonesia mengatur keberadaan bank sebagai lembaga keuangan. Berkenaan itu maka buku ini mencoba menjelaskan tentang berbagai aspek tentang hukum perbankan agar mudah dimengerti oleh pihak-pihak yang…
Buku ini dirangkum menjadi 8 (delapan) bab. Bab 1 mengenai Mengenal Hukum, Bab 2 mengenai Klasifikasi Hukum, Bab 3 mengenai Pengertian- pengertian Dasar Dalam Hukum, Bab 4 mengenai Sumber Hukum, Bab 5 mengenai Tujuan dan Fungsi Hukum, Bab 6 mengenai Asas-asas dan Sistem Hukum, Bab 7 mengenai Penemuan dan Penegakan Hukum, dan Bab 8 mengenai Kekuasaan Kehakiman, yang kesemuanya disesuaikan dengan…
Kesuksesan dalam mengelola uang tidak selalu tentang apa yang Anda ketahui. Ini tentang bagaimana Anda berperilaku. Dan perilaku sulit untuk diajarkan, bahkan kepada orang yang sangat pintar sekalipun. Seorang genius yang kehilangan kendali atas emosinya bisa mengalami bencana keuangan. Sebaliknya, orang biasa tanpa pendidikan finansial bisa kaya jika mereka punya sejumlah keahlian terkait peri…
BUKU INI MEMBAHAS TTG ; 1, EKONOMI MIKRO 2. PERILAKU KONSUMEN-PRODUSEN DAN HARGA KESEIMBANGAN 3. TEORI PRODUSEN THE LAW OF DIMINISHING RETURN 4. PERILAKU KESEIMBANGAN PASAR 5. BIAYA PRODUKSI
Sebagai suatu hasil penelitian hukum adat, masalah-masalah hukum adat dalam buku Hukum Adat Indonesia ini, dianalisis dengan mempergunakan pendekatan interdisipliner: yuridis, sosiologi dan antropologi. Buku ini ditulis terutama bagi para mahasiswa hukum, sosiologi, antropologi dan bermanfaat bagi kalangan lain yang memerlukan pengetahuan mengenai hukum adat di Indonesia.
Isi buku ini mencakup enam bagian, yaitu: bagian pertama hukum perdata, bagian kedua hukum orang, bagian ketiga hukum keluarga, bagian keempat hukum benda, bagian kelima hukum waris, dan bagian keenam hukum perikatan. Kesemuanya diuraikan secara rinci dengan peraturan-peraturan yang berlaku saat ini. Buku ini juga disertai daftar pertanyaan pada masing-masing bagian, sehingga akan membantu par…
Buku ini mengkaji secara panjang lebar prinsip-prinsip dasar dan penting yang terkandung dalam kajian sosiologi hukum. Selain uraian teoretis, pembahasan diserta dengan contoh-contoh kasus, fakta-fakta historis terkait kepatuhan hukum dalam masyarakat, dan contoh-contoh kasus penerapan aturan-aturan hukum. Semuanya dituangkan secara luas dan padu untuk memberi gambaran sejauh mana sosiologi huk…
Buku ini mengkaji secara panjang lebar prinsip-prinsip dasar dan penting yang terkandung dalam kajian sosiologi hukum. Selain uraian teoretis, pembahasan diserta dengan contoh-contoh kasus, fakta-fakta historis terkait kepatuhan hukum dalam masyarakat, dan contoh-contoh kasus penerapan aturan-aturan hukum. Semuanya dituangkan secara luas dan padu untuk memberi gambaran sejauh mana sosiologi huk…