Buku ini pada bab pendahuluan membahas tentang Problem Epistemologis Ekonomi Islam, Posisi dan Peran Etika dalam Ekonomi Islam, Survey Literatur, Flow Concept sebagai Landasan Teori, Ancangan Metodologis, Alur Logika Pembahasan. Bab II tentang Konstruk Dasar Konsep Ekonomi al Ghazali Bab III Teori Keuangan AlGhazali Bab IV Rekontruksi Teori (Analisis Ekonomi Makro dan Mikro
Buku ini menawarkan sebuah kajian mendalam sistem keuangan syariah, mulai dari sejarah perkembangan keuangan Islam hingga produk yang ditawarkan dan dekembangkan,yang dilengkapi dengan analisis kritis terhadap perkembangan dan sejumlah produk keuangan serta investasi syariah yang ada, pembahasan terdapat 12 bagian : 1. Sistem Ekonomi 2. Akad Financial dan Riba (bunga) 3. Instrumen Finansial …