Sosiologi dan Antropologi merupakan disiplin keilmuan yang mempelajari proses dan struktur sosial serta kebudayaan. Sosiologi dan Antropologi memiliki perbedaan fokus dan cara bekerja. Sosiologi lebih memandang masyarakat sebagai sistem hubungan peranan (role relationship systems) dan Antropologi melihat sebagai sistem jaringan nilai (values network systems). Kedua perspektif tersebut dapat sal…
Politik hukum sangat besar peranannya dalam pembentukan hukum di suatu negara, karena dalam pembuatan hukum yang akan diberlakukan di suatu negara terhadap suatu permasalahan sangat dipengaruhi oleh situasi politik dari suatu negara. Sendi utama dalam politik suatu negara yang sangat berpengaruh besar dalam politik hukum adalah pembentukan perundang-undangan dan hukum nasional. Jika kita …
Materi yang dibahas dalam buku ini : Bab 1 Hakikat politik ekonomi Islam Bab 2 Teori-teori pengelolaan sumber daya alam dalam Islam Bab 3 Sumber daya air dalam islam Bab 4 Pengelolaaan air dalam sejarah Bab 5 Aturan pengairan dalam islam dan Undang-undang sumber daya air di Indonesia