Buku ini merupakan buku teks dalam bidang Penelitian Hukum sehingga amat penting untuk dibaca dan dipelajari. Dalam praktiknya terjadi dualisme dalam penelitian hukum, sebagian sarjana berpegang pada penelitian hukum normatif, sedangkan sebagian yang lain berdasarkan pada penelitian hukum sosiologis dengan mengkaitkan antara hukum dengan realita yang terjadi di masyarakat. Terlepas dari metode …