Buku ini terdiri dari sembilan bab yang membahas tentang; Substansi arah ilmu sosial dan budaya dasar; Manusia sebagai makhluk budaya; manusia sebagai individu dan mahluk sosial; Manusia dan peradaban; manusia, keragaman, dan kesetaraan; Manusia, nilai, moral dan hukum; Manusia, sains, teknologi dan seni; serta manusia dan lingkungannya.