Buku ini membahas antara lain tentang; Pengertian Penelitian, Penelitian dan pertumbuhan ilmu pengetahuan, format-format penelitian sosial, tahap-tahap penelitian, pertimbangan-pertimbangan dalam pemilihan masalah penelitian, sumber dan perumusan masalah penelitian, metode, sumber, dan alat pengumpulan data, rancangan eksperimentasi, menyusun usulan dan rancangan penelitian, menyusun instrumen …
Buku ini mencakup tentang: Bab 1 Makna penelitian Bab 2 Pemilihan masalah dan penyusunan proposal penelitian Bab 3 Penelitian Eksperimental Bab 4 Study deskriptif Bab 5 Alat pengumpulan data Bab 6 Analisis data deskriptif Bab 7 Analisis data Intrensial Bab 8 Penelitian Sejarah